Sebagaimana diketahui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berencana mengadakan rekrutmen PPPK tahun 2021. Pendaftaran untuk menjadi guru PPPK tahun 2021 terbuka untuk: Guru honorer THK-2 sesuai database THK-2 di Badan Kepegawaian Negara; Guru honorer yang terdaftar dalam Data Pokok Pendidikan per 30 Juni 2020 (tidak harus memiliki NUPTK); Lulusan Pendidikan Profesi Guru yang saat ini tidak mengajar sebagai guru. Bagi guru yang saat ini mengajar namun belum terdaftar di Dapodik maka tidak dapat mengikuti seleksi guru PPPK tahun 2021. Guru-guru tersebut disarankan segera berkoordinasi dengan sekolah dan Pemerintah Daerah terkait pendaftaran di Dapodik sebelum seleksi guru PPPK tahun 2021.
Tag Terpopuler
› -
› Berita
› News
ZimZam INFO MATERI UJIAN TES SELEKSI PPPK GURU DAN PENEMPATAN TUGAS APABILA LULUS SELEKSI PPPK GURU TAHUN 2021 By ZimZam Akub
ZimZam INFO MATERI UJIAN TES SELEKSI PPPK GURU DAN PENEMPATAN TUGAS APABILA LULUS SELEKSI PPPK GURU TAHUN 2021 By ZimZam Akub
Berita Terkini Viral Unik Dan aneh gosip artis politik Game Download gratis Film Terbaru
29/12/20 | 21.35 WIB |
418 Views
Last Updated
2021-02-15T01:50:26Z
Berita Terkait
- ZimZam PANDUAN JUKNIS PKMI TAHUN 2021 (PROGRAM KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA INDONESIA TAHUN 2021) By ZimZam Akub
- ZimZam JADWAL DAN PERSYARATAN BEASISWA S2 KOMINFO TAHUN 2021 By ZimZam Akub
- ZimZam JUKNIS BOS REGULER SD SMP SMA SMK TAHUN 2021/2022 By ZimZam Akub
- ZimZam PMK NOMOR 6 TAHUN 2021 TENTANG PPN DAN PPH PENJUALAN PULSA, KARTU PERDANA, TOKEN, DAN VOUCER By ZimZam Akub
- Pengumuman Sidang Isbat Idul Adha 2022 M 1443 H - ZimZam Blog
- PPDB SUMUT 2021
- Gempa Terkini
- ZimZam SE MENDIKBUD NOMOR 1 TAHUN 2021 TENTANG PELAKSANAAN UJIAN SEKOLAH DAN PENIADAAN UN DAN UJIAN KESETARAAN TAHUN PELAJARAN 2020/2021 By ZimZam Akub